Ular laut tersebut pada mulanya adalah ular welang biasa yang hidup di pantai pulau borneo dan kemudian mulai masuk ke laut lepas untuk mencari ikan dan berevolusi dengan lingkungannya hingga menjadi ular laut yang kita kenal sekarang ini.
bisa ular laut sangat kuat karena memiliki kekuatan 30 kali bisa ular cobra dan mengandung bisa yang lengkap seperti layaknya jenis-jenis ular elapidae.
Meskipun memiliki racun sangat sangat kuat, ular laut jarang menggigit manusia dikarenakan mulutnya yang sangat kecil dibandingkan dengan jenis ular lainnya. Biasanya manusia akan tergigit ular laut di daerah ujung jari. Ular ini tidak dapat menggigit manusia di lengan, kaki, atau bagian tubuh lainnya karena mulutnya yang kecil tersebut. :d
meskipun demikian, ular laut tetap merupakan ancaman bagi para nelayan dan penyelam karena racunnya yang sangat kuat. Pada beberapa kasus gigitan ular laut pada seorang penyelam, penyelam yang berusaha memegang dan tergigit oleh ular laut dapat mengalami kegagalan fungsi jantung dan meninggal sebelum sempat mencapai permukaan air
Megalodon
Megalodon adalah sebuah spesies ikan hiu purba raksasa. Hidup sekitar 20 hingga 1,2 juta tahun lalu, hiu ini berukuran lebih besar dari sebuah kapal pesiar. Namanya sendiri berarti "gigi yang besar". Hewan ini termasuk jenis hiu perairan dalam yang jarang naik ke permukaan kecuali untuk mencari mangsa. isu yang tersebar, meski hiu ini belum pernah ditemukan dalam keadaan hidup, banyak di antara kalangan ilmuwan berpendapat bahwa hiu ini masih hidup, dan termasuk fosil hidup. keturunan dekat hiu ini adalah hiu putih.
Plesiosaurus
plesiosaurus hidup pada masa awal periode jurasik. Temuan tulang fosilnya yang hampir sempurna ditemukan di inggris dan jerman. Ia memiliki kepala yang kecil, leher panjang dan ramping, tubuh berbentuk kura-kura, ekor pendek, serta 2 pasang kaki berbentuk dayung yang panjang.
Hiu Paus
Hiu paus, rhincodon typus, adalah hiu pemakan plankton yang meruapakan spesies ikan terbesar.
Hiu ini adalah satu-satunya anggota dari genusnya rhincodon dan familinya, rhincodontidae (disebut rhinodontes sebelum tahun 1984), yang masuk kedalam subkelas elasmobranchii pada kelas chondrichthyes. hiu ini dapat ditemui di samudera tropis dan hangat dan hidup di laut. Spesies ini dipercaya berasal sekitar 60 juta tahun yang lalu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar